Mari Berkenalan dengan Tulang

Mari Berkenalan dengan Tulang

Tulang merupakan bagian penting dari tubuh kita. Tanpa ada tulang tentu kita tidak bisa berdiri dan bergerak. Tulang juga melindungi jaringan di dalam tubuh kita. Namun, apakah kita sudah mengenal tulang kita sendiri? Tulang merupakan jaringan ikat yang terdiri dari sel-sel yang hidup. Walaupun tampak keras dan padat, sebenarnya tulang juga terdiri bagian yang berpori di dalamnya. Pada bagian ini…

Learn More

Hipokrats © 2024. All Rights Reserved.